Jumat, 24 Desember 2010

Seri Lanjutan : Tabulampot Berkaki Cabang

Tabulampot yang kita kenal adalah tanaman buah yang ditanam di dalam pot dengan perlakuan khusus bisa berbuah layaknya di tanam di lahan. Bentuk tanaman pun sama dengan yang di lahan, hanya pertumbuhan maksimalnya tidak seperti di lahan karena medianya berbeda.
Tapi dengan kreatifitas, ketekunan, inovasi kita bisa menciptakan tabulampot berkaki dua, tiga atau empat (bercabang)sesuai selera. Bagi pehobi jenis tabulampot ini sangat menarik karena menambah nilai eksotis sebuah tanaman. Kita bisa menciptakan tabulampot berkaki ini dari jenis lengkeng, sawo, srikaya atau yang lainnya. Mau bukti keindahannya lihat photo-photo berikut ini


3 komentar:

  1. pak, berapa harga tabulampot kelengkengnya

    BalasHapus
  2. pak bisa minta alamat dan nomor telpon ?

    BalasHapus
  3. Saya bram dari medan, mohon informasi bagaimana cara membuat tanaman berkaki nya pak, terima kasih.

    BalasHapus